kamis,30 september 2021

Kamis, 30 September 2021

TEMATIK 3 SUBTEMA 3 PEMBELAJARAN 4

      

Tabik pun sholih sholihah kelas 2 A 😊 Bagaimana kabarnya hari ini? 

Sebelum belajar, jangan lupa sholat dhuha dan muroja'ah ya nak. 

Silahkan ananda sekalian mendengarkan tausiyah berikut :

https://youtu.be/gQnLTX26q4E

Hari/Tanggal        : Rabu, 29 September 2021

Tema                    : 3 ( Tugasku Sehari-hari )

Subtema               : 3

Pembelajaran       : 4

Hari ini kita mempelajari Tema 3 Subtema 3 Pembelajaran 4 tentang 

perbedaan individu berdasarkan agama di sekolah

kosakata berkaitan dengan kehidupan budaya di sekolah

kesetaraan nilai pecahan uang

Jika sudah siap untuk belajar, sholih sholiha bisa simak video pembelajaran dan ringkasan materi di bawah ini, jangan lupa berdoa terlebih dahulu ya 👇


Video pembelajaran :


Ringkasan Materi :




Setelah Ananda mempelajari materinya ,
TUGAS :

Kerjakan latihan soal yang ada di buku cetak tema 3 halaman 100 & 101 (menggambar nilai pecahan uang yang setara/senilai), kerjakan di buku gambar ya, setelah selesai kirimkan jawaban Ananda ke whatsapp Bu Nabella/Bu Fuji!

Kerjakan tugas tepat waktu ya sholih sholiha, Bu guru tunggu sampai pukul 21.00. Jika ada yang ingin ditanyakan dapat personal message whatsapp Bu Nabella/Bu Fuji atau grup kelas 2A. 


Rabu, 29 September 2021

Rabu, 29 September 2021

TEMATIK 3 SUBTEMA 3 PEMBELAJARAN 2

      

Tabik pun sholih sholihah kelas 2 A 😊 Bagaimana kabarnya hari ini? 

Sebelum belajar, jangan lupa sholat dhuha dan muroja'ah ya nak. 

Silahkan ananda sekalian mendengarkan tausiyah berikut :

https://youtu.be/CFQ9Bv6-_2A

Hari/Tanggal        : Rabu, 29 September 2021

Tema                    : 3 ( Tugasku Sehari-hari )

Subtema               : 3

Pembelajaran        : 2

Hari ini kita mempelajari Tema 3 Subtema 3 Pembelajaran 2 & 3 tentang 

perbedaan individu berdasarkan agama di sekolah

kosakata berkaitan dengan kehidupan budaya di sekolah

mengurutkan harga barang. 

Jika sudah siap untuk belajar, sholih sholiha bisa simak video pembelajaran dan ringkasan materi di bawah ini, jangan lupa berdoa terlebih dahulu ya 👇


Video pembelajaran :


Ringkasan Materi :




Setelah Ananda mempelajari materinya ,
TUGAS :

Kerjakan latihan soal yang ada di buku cetak tema 3 halaman 96, kirimkan jawaban ananda dengan voice note di grup kelas ya, jangan lupa ucapkan salam menurut agama islam dengan baik dan benar sebelum kalian menjawab latihan soalnya! 


Kerjakan tugas tepat waktu ya sholih sholiha, Bu guru tunggu sampai pukul 21.00. Jika ada yang ingin ditanyakan dapat personal message whatsapp Bu Nabella/Bu Fuji atau grup kelas 2A.  


Salam sehat & semangat belajar Nak~🤗

Bahasa Lampung, Selasa, 28 September 2021

Selasa, 28 September 2021

BAHASA LAMPUNG

 بِسْمِ اللّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْم

Assalamualaikum ananda kelas 2A, berikut ini materi Bahasa Lampung untuk hari ini silahkan dicatat dan kerjakan tugas di buku cetak Bahasa Lampung halaman 61.

Simak dahulu video penjelasan Bu Nabella ya Nak...👇🏻




Selasa, 28 September 2021

Selasa, 28 September 2021

TEMATIK 3 SUBTEMA 3 PEMBELAJARAN 1

      

Tabik pun sholih sholihah kelas 2 A 😊 Bagaimana kabarnya hari ini? 

Sebelum belajar, jangan lupa sholat dhuha dan muroja'ah ya nak. 

Silahkan ananda sekalian mendengarkan tausiyah berikut :

https://youtu.be/I17pAsOydew

Hari/Tanggal        : Selasa, 28 September 2021

Tema                    : 3 ( Tugasku Sehari-hari )

Subtema               : 3

Pembelajaran        : 1

Hari ini kita mempelajari Tema 3 Subtema 3 Pembelajaran 1 menulis cerita tentang 

budaya tolong menolong

kesetaraan nilai kelompok pecahan uang

gambar imajinatif

Jika sudah siap untuk belajar, sholih sholiha bisa simak video pembelajaran dan ringkasan materi di bawah ini, jangan lupa berdoa terlebih dahulu ya 👇


Video pembelajaran :


Ringkasan Materi :




Setelah Ananda mempelajari materinya ,
TUGAS :

Kerjakan soal pilihan ganda di modul tematik halaman 69 & 70 mata pelajaran Bahasa Indonesia, Matematika dan SBdP lalu kirimkan hasil tugasnya berupa foto ke whatsapp Bu guru ya!


Kerjakan tugas tepat waktu ya sholih sholiha, Bu guru tunggu sampai pukul 21.00. Jika ada yang ingin ditanyakan dapat personal message whatsapp Bu Nabella/Bu Fuji atau grup kelas 2A. 

PH tema 3 subtema 1 dan 2


Senin, 27 September 2021

PENILAIAN HARIAN TEMATIK 3 SUBTEMA 1&2

  

Assalamualaikum wr wb 

Selamat pagi sholih sholiha serta ayah bunda ? Apa kabarnya  hari ini? 

Semoga dalam lindungan Allah SWT, selalu menjaga kesehatan dan rajin berolahraga ya nak agar tubuh kita sehat sehingga tidak mudah terserang penyakit. 

Baiklah sebelum kita melanjutkan materi pembelajaran hari ini, jangan lupa sholih sholiha melaksanakan sholat dhuha, murojaah surah & doa, mendengarkan tausyiah serta tak lupa  melaksanakan sholat 5 waktunya💪 

Hari ini kita akan melaksanakan PH (Penilaian Harian) materi yang sudah kita pelajari yaitu Tema 3 Subtema 1&2.

Untuk mengetahui pemahaman anak-anak di materi yang sudah dipelajari maka kita akan mengerjakan PH (Penilaian Harian) berikut ini. 

Untuk mengerjakan klik link di bawah ini 👇


Kirimkan Dokumentasikan berupa foto atau video singkat saat anak mengerjakan PH dengan Mandiri. 

Selamat mengerjakan dan semoga mendapat hasil yang memuaskan 💪😍

Terimakasih, wassalamualaikum wr.wb

jumat,, 24 September 2021

Jumat, 24 September 2021

TEMATIK 3 SUBTEMA 2 PEMBELAJARAN 6

      

Tabik pun sholih sholihah kelas 2 A 😊 Bagaimana kabarnya hari ini? 

Sebelum belajar, jangan lupa sholat dhuha dan muroja'ah ya nak. 

Silahkan ananda sekalian mendengarkan tausiyah berikut :


Hari/Tanggal        : Jum'at, 24 September 2021

Tema                    : 3 ( Tugasku Sehari-hari )

Subtema               : 2

Pembelajaran        : 6


Hari ini kita mempelajari Tema 3 Subtema 2 Pembelajaran 6

makna kosakata tentang kehidupan ekonomi di pasar

menukar nilai pecahan uang yang setara

gerakan koordinasi kepala, tangan, dan kaki pada kegiatan menari.  

Jika sudah siap untuk belajar, sholih sholiha bisa simak video pembelajaran dan ringkasan materi di bawah ini, jangan lupa berdoa terlebih dahulu ya 👇


Video pembelajaran :


Ringkasan Materi :





Setelah Ananda mempelajari materinya ,
TUGAS :
Perhatikan gambar di bawah ini! (Buku cetak halaman 79-80)


Tirukanlah gerakan menari menanam jagung seperti pada gambar
kirimkan dalam bentuk foto ke WA pribadi Bu guru ya!

Kerjakan tugas tepat waktu ya sholih sholiha, Bu guru tunggu sampai pukul 21.00. Jika ada yang ingin ditanyakan dapat personal message whatsapp Bu Nabella/Bu Fuji atau grup kelas 2A.  


Salam sehat & semangat belajar Nak~🤗

kamis, 23 September 2021

Kamis, 23 September 2021

TEMATIK 3 SUBTEMA 2 PEMBELAJARAN 5

      

Tabik pun sholih sholihah kelas 2 A 😊 Bagaimana kabarnya hari ini? 

Sebelum belajar, jangan lupa sholat dhuha dan muroja'ah ya nak. 

Silahkan ananda sekalian mendengarkan tausiyah berikut :

https://youtu.be/HcNHYrnlWIw

Hari/Tanggal        : Kamis, 23 September 2021

Tema                    : 3 ( Tugasku Sehari-hari )

Subtema               : 2

Pembelajaran        : 5

Hari ini kita mempelajari Tema 3 Subtema 2 Pembelajaran 5 tentang 

Sikap menghargai keragaman di Sekolah

menuliskan cerita berdasarkan gambar seri. 

Silahkan sholih sholiha simak video pembelajaran dan ringkasan materi di bawah ini, jangan lupa berdoa terlebih dahulu ya 👇🏻

Video pembelajaran :


Ringkasan Materi :





Setelah Ananda mempelajari materinya,
TUGAS :
Bertanyalah kepada Ayah, Ibu, Kakak/Adikmu tentang kesukaan mereka lalu tuliskan pada tabel di bawah ini!

Kerjakan tugas tepat waktu ya sholih sholiha, Bu guru tunggu sampai pukul 21.00. Jika ada yang ingin ditanyakan dapat personal message whatsapp Bu Nabella/Bu Fuji atau grup kelas 2A.  

Salam sehat & semangat belajar Nak~🤗

Rabu, 22 September 2021

Rabu, 22 September 2021

TEMATIK 3 SUBTEMA 2 PEMBELAJARAN 4

     

Tabik pun sholih sholihah kelas 2 A 😊 Bagaimana kabarnya hari ini? 

Sebelum belajar, jangan lupa sholat dhuha dan muroja'ah ya nak. 

Silahkan ananda sekalian mendengarkan tausiyah berikut :

TAUSYIAH

Hari/Tanggal        : Rabu, 22 September 2021

Tema                    : 3 ( Tugasku Sehari-hari )

Subtema               : 2

Pembelajaran        : 4


Hari ini kita mempelajari Tema 3 Subtema 2 Pembelajaran 4 tentang :
makna kosakata berkaitan dengan kehidupan ekonomi di sekolah
perbedaan individu di sekolah berdasarkan suku atau asal daerahnya
kesetaraan beberapa nilai pecahan uang. 

Silahkan sholih sholiha simak video pembelajaran dan ringkasan materi di bawah ini, jangan lupa berdoa terlebih dahulu ya 👇🏻

Video pembelajaran :


Ringkasan Materi :





Setelah Ananda mempelajari materinya 
TUGAS :
Simak video berikut ini agar ananda memahami tugasnya.


Kerjakan tugas tepat waktu ya sholih sholiha, Bu guru tunggu sampai pukul 21.00. Jika ada yang ingin ditanyakan dapat personal message whatsapp Bu Nabella/Bu Fuji atau grup kelas 2A.  


Salam sehat & semangat belajar Nak~🤗

Bahasa Lampung, Selasa, 21 September 2021

Selasa, 21 September 2021

BAHASA LAMPUNG

Assalamu'alaikum wr.wb

Hari ini kita akan belajar kata tanya dalam bahasa lampung, silahkan Ananda yang memiliki buku cetak bahasa lampung dapat dibuka halaman 47 dan kerjakan soal Dialek A di buku cetaknya masing-masing.

Bagi yang tidak memiliki buku cetak bahasa lampung, dapat mengerjakan di buku tulisnya masing-masing. 

Selamat Belajar~🤗



Selasa,21 September 2021

Selasa, 21 September 2021

TEMATIK 3 SUBTEMA 2 PEMBELAJARAN 2&3

    

Tabik pun sholih sholihah kelas 2 A 😊 Bagaimana kabarnya hari ini? 

Sebelum belajar, jangan lupa sholat dhuha dan muroja'ah ya nak. 

Silahkan ananda sekalian mendengarkan tausiyah berikut :

https://youtu.be/-tLOq1PF5fg

Hari/Tanggal        : Selasa, 21 September 2021

Tema                    : 3 ( Tugasku Sehari-hari )

Subtema               : 2

Pembelajaran        : 2&3


Hari ini kita mempelajari Tema 3 Subtema 2 Pembelajaran 2 & 3 tentang kosakata yang berkaitan dengan kehidupan ekonomi di sekolah
nilai pecahan uang kertas yang setara
perbedaan jenis kelamin. 
Untuk dapat belajar lebih mudah dan menyenagkan, sholih sholiha silahkan simak video pembelajaran dan ringkasan materi di bawah ini, jangan lupa berdoa terlebih dahulu  👇🏻

Video pembelajaran :



Ringkasan Materi :

Hari ini kita mempelajari Tema 3 Subtema 2 Pembelajaran 2 & 3 tentang kosakata yang berkaitan dengan kehidupan ekonomi di sekolah
nilai pecahan uang kertas yang setara
perbedaan jenis kelamin. 
Untuk dapat belajar lebih mudah dan menyenagkan, sholih sholiha silahkan simak video pembelajaran dan ringkasan materi di bawah ini, jangan lupa berdoa terlebih dahulu  👇🏻

Video pembelajaran :



Ringkasan Materi :





TUGAS :


Untuk pengumpulan tugas, bisa kirim ke whatsapp pribadi Bu Nabella/Bu Fuji. Bila ada kesulitan, dapat bertanya melalui whatsapp pribadi maupun whatsapp grup kelas 2A. Batas pengumpulan tugas sampai pukul 21.00. Selamat belajar~


Senin, 20 September 2021

TEMATIK 3 SUBTEMA 2 PEMBELAJARAN 1

   

Tabik pun sholih sholihah kelas 2 A 😊 Bagaimana kabarnya hari ini? 

Sebelum belajar, jangan lupa sholat dhuha dan muroja'ah ya nak. 

Silahkan ananda sekalian mendengarkan tausiyah berikut :


Hari/Tanggal        : Senin, 20 September 2021

Tema                    : 3 ( Tugasku Sehari-hari )

Subtema               : 2

Pembelajaran        : 1

Hari ini kita mempelajari Tema 3 Subtema 2 Pembelajaran 1 yaitu memahami isi teks tentang kondisi geografis di sekolah

menghitung sekelompok nilai pecahan uang

memahami gerakan kepala, tangan, dan kaki dalam gerakan tari. 

Silahkan sholih sholiha simak video pembelajaran dan ringkasan materi di bawah ini, jangan lupa berdoa terlebih dahulu👇🏻


Video pembelajaran :

Ringkasan Materi :




TUGAS!

1. Gambarlah dan jelaskan letak sekolahmu!

Nama sekolahku adalah...
Alamat sekolahku adalah...
Di sebelah kanan sekolahku terdapat...
Di sebelah kiri sekolahku terdapat...
Di depan sekolahku terdapat...

2. Pasangkan kelompok uang logam berikut yang bernilai sama!










Untuk pengumpulan tugas, bisa kirim ke whatsapp pribadi Bu Nabella/Bu Fuji. Bila ada kesulitan, dapat bertanya melalui whatsapp pribadi maupun whatsapp grup kelas 2A. Batas pengumpulan tugas sampai pukul 21.00. Selamat belajar~

Jumat, 17 September 2021

Menentukan Kosakata, Sikap Terhadap Saudara dan Teman, Membandingkan dan Mengurutkan Harga Barang dan Menyanyikan Lagu dengan Birama Tiga.

         


Hari/Tanggal        : Jumat, 17 September 2021

Tema                    : 3 ( Tugasku Sehari-hari )

Subtema               : 1 ( Tugasku Sehari-hari di Rumah )

Pembelajaran        : 5 dan 6

Alat Peraga           : Gambar dan Video

Kompetensi Dasar : PPKN : 3.3, B.Indonesia : 3.3, Matematika 3.5 dan SBDP 3.2

Tujuan Pembelajaran : 

1. Peserta didik dapat menemukan kosakata, dan makna kosa kata  berkaitan dengan permainan kucing-kucingan.

2. Peserta didik dapat  menyebutkan perilaku dan menceritakan pengalaman yang sesuai sila kedua Pancasila di rumah.

3. Peserta didik dapat  menentukan nilai pecahan uang yang sesuai dengan daftar harga dan mengurutkan daftar harga.

4. Dengan mengamati teks dan kegiatan berkumpul bersama keluarga, Peserta didik mampu memahami panjang dan pendek bunyi dan memainkan suara birama tiga.


Selamat pagi anak sholeh dan sholeha? Apa kabar hari ini? 

Semoga kalian selalu menjaga kesehatan dan rajin berolahraga ya nak agar tubuh kita sehat dan tidak mudah terserang penyakit serta  semoga kita semua selalu dalam lindungan allah swt Aamiin ya rabbal alamin 

Baiklah sebelum kita melanjutkan materi pembelajaran hari ini, jangan lupa untuk anak-anak melaksanakan sholat duha, murojaah pagi dan mendengarkan tausyiah serta tak lupa untuk melaksanakan sholat 5 waktunya ya nak 💪 

Sekarang, yuk kita lanjutkan materi pembelajaran hari ini ya nak 

Video Pembelajaran 5 dapat disimak pada link berikut 👇



Muatan Bahasa Indonesia :

Menentukan Kosakata tentang Tugas Sehari-hari. 

  • Banyak kosakata tentang tugas sehari-hari
  • Kita dapat memperkaya kosakata dengan membaca teks. 
  • Memperkaya kosakata dapat menambah pengetahuan. 
Ayo, Bacalah teks berikut!

Setiap orang memiliki tugas sehari-hari. 
Ada tugas yang bisa diselesaikan sehari. 
Namun, kadang-kadang kita memerlukan bantuan orang yang lain untuk menyelesaikan tugas. 
Oleh karena itu, kita harus menjaga hubungan baik dengan teman. 

Coba tentukan arti dari kosakata yang digaris bawahi pada teks tersebut. 

Menemukan Kosakata Tentang Lingkungan dalam teks.

Ada banyak kata yang berkaitan dengan lingkungan. 
Kamu dapat menemukan kata-kata tersebut dengan membaca teks dan mendengarkan percakapan. 

Muatan PPKN 

Sikap Terhadap Saudara dan Teman 

Kita harus memiliki sikap santun dan adil terhadap saudara dan teman. 
Dengan sikap santun dan adil, kita akan disayang saudara dan teman.
Kita hendaknya bersikap santun dan adil kepada semua orang. 

Sikap santun dan adil merupakan Pengamalan sila kedua Pancasila 

Contoh : 

Adil dalam membagi makanan adalah contoh dari pengamalan sila kedua Pancasila.


Muatan Matematika : 

Membandingkan dan Mengurutkan Harga Barang. 

Perhatikan contoh harga barang berikut!



Muata SBDP 

Menyanyikan Lagu dengan Birama Tiga

Ingat kembali, dengan birama tiga. 
Lagu dengan birama tiga memiliki satu pola irama yang terdiri dari tiga hitungan. 


Setelah anak-anak mempelajari materi hari ini, sekarang tugas kalian adalah ... 

Tugasmu!

Sebutkanlah 2 nama permainan tradisional yang biasa dimainkan oleh anak laki-laki dan 2 nama permainan tradisional yang biasa dimainkan oleh anak perempuan.

(contoh permainan bisa dilihat di buku tema 3 subtema 1 pembelajaran 5 halaman 33). 

Kerjakan latihan hari ini dengan menjawab melalui Voice Note ya nak dan kirimkan ke Grup Kelas 2A

Terimakasih  

Pengumpulan Tugas: 

1. Absen pagi pada link yang telah Bpk/Ibu Guru berikan di grup. 

2. Mengirimkan dokumentasi kegiatan beribadah di Grup Kelas 2A

3. Mengirimkan dokumentasi Hasil Tugas ke WhatsApp Grup Kelas. 

Kamis, 16 September 2021

Membandingkan dan Mengurutkan Harga Barang, Perilaku Santun terhadap Anggota Keluarga di Rumah dan Menyusun Kata Menjadi Kalimat dan Mencari Makna Kata

        


Hari/Tanggal        : Kamis, 16 September 2021

Tema                    : 3 ( Tugasku Sehari-hari )

Subtema               : 1 ( Tugasku Sehari-hari di Rumah )

Pembelajaran        : 4

Alat Peraga           : Gambar dan Video

Kompetensi Dasar : PPKN 3.3, B.Indonesia : 3.3, PPKN 3.3 dan Matematika 3.5 

Tujuan Pembelajaran : 

1. Peserta didik dapat menyebutkan, membandingkan dan mengurutkan nilai pecahan uang logam.

2. Peserta didik dapat mengetahui makna kata serta menyusun kata dan membuat kalimatnya sesuai kegiatan sehari-hari.

3. Peserta didik dapat mengetahui perilaku santun terhadap anggota keluarga di rumah dengan baik. 


Selamat pagi anak sholeh dan sholeha? Apa kabar hari ini? 

Semoga kalian selalu menjaga kesehatan dan rajin berolahraga ya nak agar tubuh kita sehat dan tidak mudah terserang penyakit serta  semoga kita semua selalu dalam lindungan allah swt Aamiin ya rabbal alamin 

Baiklah sebelum kita melanjutkan materi pembelajaran hari ini, jangan lupa untuk anak-anak melaksanakan sholat duha, murojaah pagi dan mendengarkan tausyiah serta tak lupa untuk melaksanakan sholat 5 waktunya ya nak 💪 

Sekarang, yuk kita lanjutkan materi pembelajaran hari ini ya nak 

Video Pembelajaran 4 dapat disimak pada link berikut 👇



Muatan Matematika : 

Membandingkan dan Mengurutkan Harga Barang 

Uang digunakan untuk membeli barang. 
Barang yang dibeli dibayar dengan uang sesuai harganya. 



Manakah yang lebih mahal ? Berarti nilai mata uang yang paling besar. 

Jadi, Harga Biskuit lebih mahal dari harga es krim.



Manakah yang lebih murah ? Berarti nilai mata uang yang paling kecil.

Jadi, Harga Susu kotak lebih murah dari harga minuman kaleng. 


Muatan PPKN 

Perilaku Santun terhadap Anggota Keluarga di Rumah

Dalam anggota keluarga, ada usianya yang lebih tua dan ada juga yang usianya lebih muda dari kita. 
Kita hendaknya bersikap hormat dan santun kepada orang yang lebih tua. 
Kepada yang lebih muda, kita harus menyayangi. 


Muatan Bahasa Indonesia 

Menyusun Kata Menjadi Kalimat dan Mencari Makna Kata

  • Kita dapat membuat kalimat dari kata-kata.
  • Sebelum membuat kalimat, kita harus mengetahui makna kata terlebih dahulu.

Bagaimana, sudah paham ya nak dengan materi pembelajaran kita hari ini. 

Sekarang coba ananda dapat Mengetahui makna kata dari " BELAJAR " dan buatlah Kalimat dari kata tersebut. 
Jawab pertanyaan di atas pada kolom komentar di postingan blogger hari ini ya nak 👇


Tugasmu!

Kerjakan Latihan Tematik di BUKU CERDAS/MODUL halaman 57 - 58. 

Uji Kompetensi 1 Subtema 1 bagian pilihan ganda muatan PPKN, B.INDO dan MATEMATIKA saja yang dikerjakan. 

Isilah dengan menyilang jawaban yang tepat ya nak. 

Jika belum memiliki buku modul kerjakan di latihan tematik jawabanya saja ya nak... 


Pengumpulan Tugas: 

1. Absen pagi pada link yang telah Bpk/Ibu Guru berikan di grup. 

2. Mengirimkan dokumentasi kegiatan beribadah di Grup Kelas 2A

3. Mengirimkan dokumentasi Hasil Tugas ke WhatsApp IBU Guru Fuji fan Nabela


Rabu, 15 September 2021

Menemukan Kosakata Tugas Keseharian, Keberagaman Tugas di Rumah dan Mengenal Mata Uang Kertas dan Membandingankan.

       


Hari/Tanggal        : Rabu, 15 September 2021

Tema                    : 3 ( Tugasku Sehari-hari )

Subtema               : 1 ( Tugasku Sehari-hari di Rumah )

Pembelajaran        : 2 dan 3

Alat Peraga           : Gambar dan Video

Kompetensi Dasar : B.Indonesia : 3.3, PPKN 3.3 dan Matematika 3.5 

Tujuan Pembelajaran : 

1. Peserta didik dapat memahami isi teksmenemukan kosakata, dan menemukan makna kosakata.

2. Dengan mengamati gambar, Peserta didik memahami perbedaan pekerjaan antar individu di rumahmengelompokkan individu di rumah berdasarkan pekerjaannya

3. Peserta didik dapat menyebutkan, membandingkan dan mengurutkan nilai pecahan uang logam.


Selamat pagi anak sholeh dan sholeha? Apa kabar hari ini? 

Semoga kalian selalu menjaga kesehatan dan rajin berolahraga ya nak agar tubuh kita sehat dan tidak mudah terserang penyakit serta  semoga kita semua selalu dalam lindungan allah swt Aamiin ya rabbal alamin 

Baiklah sebelum kita melanjutkan materi pembelajaran hari ini, jangan lupa untuk anak-anak melaksanakan sholat duha, murojaah pagi dan mendengarkan tausyiah serta tak lupa untuk melaksanakan sholat 5 waktunya ya nak 💪 

Sekarang, yuk kita lanjutkan materi pembelajaran hari ini ya nak 

Video Pembelajaran 3 dapat disimak pada link berikut 👇



Muatan Bahasa Indonesia 

Menggunakan Kosakata untuk Menjelaskan Letak Rumah Pada Denah

Kamu sudah belajar cara menyebutkan letak rumah pada denah
Ayo ingat kembali.
Gunakan kosakata yang tepat. 


Menentukan Kosakata tentang Tugas Sehari-hari di Rumah

Apa saja tugasmu di rumah?
Ada banyak Kosakata yang berhubungan dengan tugas di rumah. 



Muatan PPKN 

Pembagian Tugas di Rumah 

Tugas kita terhadap orang tua adalah membantu mereka.
Misalnya, Membantu ibu membersihkan rumah.

Tugas kita terhadap saudara. Misalnya, membantu belajar saat kesulitan. 
Dalam melaksanakan tugas harus saling menghargai. 

Keberagaman Tugas di Rumah 

Setiap anggota keluarga memiliki tugas dan tanggung jawab masing-masing. 
Tugas anggota keluarga berbeda-beda.
Setiap tugas dilaksanakan sesuai dengan kemampuan.  
Setiap anggota keluarga harus saling bekerja sama sehingga pekerjaan lebih cepat diselesaikan. 


Muatan Matematika 

Mengenal Nilai Mata Uang 

Selain Uang Logam, terdapat juga uang kertas. 
Perhatikan contoh uang kertas di bawah ini. 

Nilai mata uang dapat dibandingkan. 

Perhatikan contoh berikut!



Tugasmu!

1. Buatlah Denah Rumahmu di buku gambar dan warnailah dengan rapi !

2. Urutkan pecahan mata uang berikut dari yang nilainya terkecil !



Pengumpulan Tugas: 

1. Absen pagi pada link yang telah Ibu Guru berikan di grup. 

2. Mengirimkan dokumentasi kegiatan beribadah di Grup Kelas 2A

3. Mengirimkan dokumentasi Hasil Tugas ke WhatsApp IBU Fuji n Nabela