JUMAT, 27 Oktober 2023 - BAHASA INDONESIA
MUATAN BAHASA INDONESIA & PJOK
KELAS I.B
GURU KELAS : Fuji lestari, S.Pd.
Good morning everyone...
How are you students?
Hopefully we're healthy and always in the protection of Allah.
Before we start our study, better we listen to tausiyah, pray to Allah, pray dhuha, and moroja'ah.
Also thanks to mom and dad, who always accompany the children in learning.
Tujuan Pembelajaran (ATP):
- Merangkai suku kata yang diawali huruf ‘k'
- Menulis huruf ‘K dan ‘k'
Tujuan Pembelajaran (TP):
- Merangkai suku kata yang diawali huruf ‘k'
- Menulis huruf ‘K dan ‘k'
Tujuan Pembelajaran (TP):
- Peserta didik dapat merangkai suku kata yang diawali huruf ‘k’
- Peserta didik dapat membaca suku kata "ka", "ki", "ku", "ke", dan "ko"
- Peserta didik dapat menulis huruf ‘K’ dan ‘k’
- Peserta didik dapat menulis suku kata "ka", "ki", "ku", "ke", dan "ko"
BAHASA INDONESIA
Kalimat Sapaan
Menyapa artinya menegur atau mengajak orang lain untuk bercakap-cakap.
Yang termasuk menyapa antara lain sebagai berikut.
- Menanya kabar
- Mengucapkan salam
- Mengucapkan terima kasih
- Mengucapkan selamat
Contoh kalimat sapaan antara lain sebagai berikut
- Selamat pagi.
- Hai apa kabar?
- Bolehkah saya masuk?
- Permisi mau tanya.
- Maaf Bu, saya terlambat.
- Boleh kah aku pinjam bukumu?
Pamit pada ibu saat akan bermain di taman
Pagi hari saat akan berolahraga bertemu teman di depan rumahnya
Peragakan di depan kelas ucapan untuk peristiwa berikut.
- Memohon maaf jika kamu merasa bersalah terhadap temanmu
- Memohon izin ke kamar kecil kepada guru ketika jam pelajaran berlangsung
- Mengucapkan terimakasih jika kamu diberi pujian atau barang oleh teman
Perhatikan cara menunjukkan sikap santun berikut.
0 komentar:
Posting Komentar